Thapki merupakan serial drama yang baru tayang di stasiun televisi ANTV setiap jam 14.00. Thapki berasal dari india yang tayang di color tv dengan judul Thapki Pyar Ki yang ditayangkan pada tanggal 25 Mei 2015. Serial ini menceritakan tentang seorang gadis muda bernama Thapki yang cantik, baik dan cerdas. Tapi ia memiliki satu kekurangan yaitu susah dalam berbicara (gagap) yang membuatnya sulit dalam mencari suami.
Suatu ketika lamaran keluarganya diterima dan pernikahan pun diadakan, tetatpi saat upacara pernikahan berlangsung calon suaminya membatalkannya karena gagapnya. Thapki merasa patah hati tapi berusaha tegar hingga pada suatu hari datang surat yang memberitahukan bahwa thapki mendapatkan pekerjaan di saluran berita 365. Baca juga : Inilah Biodata Profil Sushant Singh Rajput
Kehidupan baru Thapki pun dimulai dengan bekerja di daerah Noida, tempat saluran berita 365 berada. Bagaimana kisah selanjutnya ikuti di stasiun televisi ANTV. Berikut Sekilas Info akan membagikan Info Profil Pemeran Thapki ANTV :
Profil Biodata Pemain Thapki ANTV
Jigyasa Singh Pemeran Thapki ANTV
Jigyasa Singh Thapki ANTV |
Jigyasa Singh merupakan artis asal india yang memulai karirnya pada tahun 2014 dengan bermain sebagai Alia di serial drama Chorre Tera Gaon Bada Pyaara yang tayang di Zee Marudhara. Namanya dikenal saat bermain di serial drama Thapki Pyar Ki sebagai Thapki yang ditayangkan Color TV.
Pada serial drama Thapki Jigyasa Singh berperan sebagai Thapki seorang gadis muda yang mempunyai masalah dalam berbicara atau lebih dikenal dengan gagap yang membuatnya susah untuk mendapatkan suami.
Info Profil Jigyasa Singh Thapki ANTV :
Nama Lengkap : Jigyasa Singh
Tempat Lahir : Jaipur, India
Tanggal Lahir : 25 Juni 1994
Pendidikan : Universitas Delhi jurusan Jurnalisme
Instagram : @jigyasa_07
Serial televisi yang dibintangi :
Chorre Tera Gaon Bada Pyaara tahun 2014 sebagai Alia, Thapki Pyar Ki tahun 2014 sebagai Thapki
Ankit Bathla Pemeran Dhruv Balvinder Pandey Thapki ANTV
Ankit Bathla Thapki ANTV |
Anki Bathla aktor berkebangsaan India ini memulai karir beraktingya di tahun 2009 sebagai Billu di serial drama berjudul Samman Ek Adhikaar. Sebelum beraking Ankit Bathla bekerja sebagai trainer American Express. Selain beraking Ankit Bathla juga sebagai bintang iklan untuk Bharti Airtel dan Maruti Suzuki Ritz.
Pada serial Thapki Ankit Bathla berperan sebagai Dhruv Balvinder Pandey, pemilik saluran berita 365 tempat bekerja Thapki, menyukai Thapki tapi tidak direstui ibunya setelah tau Thapki gagap.
Info Profil Ankit Bathla Thapki ANTV :
Nama Lengkap : Ankit Bathla
Tempat Lahir : New Delhi, India
Tanggal Lahir : 10 Oktober 1988
Pendidikan : Universitas Delhi, jurusan Ekonomi
Serial televisi yang dibintangi :
Samman Ek Adhikaar tahun 2009 sebagai Billu, Bhagonwali-Baante Apni Taqdeer tahun 2010 sebagai Abhiya, Mata Ki Chowki tahun 2010 sebagai Arjun, Hamari Saass Leela sebagai Ayush Parekh, Hum tahun 2010 sebagai Gaurav, Haar Jeet tahun 2011 sebagai Abhi, Beta Hi Chahiye tahun 2013 sebagai Madhav, Ek Veer Ki Ardaas...Veera tahun 2012 sebagai Karan Khanna, Love By Chance tahun 2014 sebagai Kanishka Mehta, Sankatmochan Mahabali Hanuman tahun 2014 sebagai Vibhishana, Thapki Pyar Ki tahun 2015 sebagai Dhruv
Instagram : @ankitbathla
Manish Goplani Pemeran Bihan Belvinder Pandey Thapki ANTV
Manish Goplani Thapki ANTV |
Manish Goplani merupakan aktor yang terbilang baru dari india, ia memulai debut dalam dunia akting di tahun 2014 sebagai Rajbeer di serial Chorre Tera Gaon Bada Pyaara. Namanya mulai terkenal saat bermain di serial Thapki Pyar Ki sebagai Bihaan Pandey. Meskipun baru Manish Goplani sudah mendapatkan bukti dari kerja kerasnya dalam berakting dengan memperoleh penghargaan di Colors Golden Petal Awards tahun 2016 kategori Best Debutant Awards.
Pada serial Thapki Manish Goplani berperan sebagai Bihaan Pandey, saudara angkat dari Dhruv Pandey
Info Profil Manish Goplani Thapki ANTV :
Nama Lengkap : Manish Goplani
Tempat Lahir : Jaipur, India
Tanggal Lahir : 19 November 1992
Instagram : @manish_goplani
Serial televisi yang dibintangi :
Chorre Tera Gaon Bada Pyaara tahun 2014 sebagai Rajbeer, Thapki Pyar Ki tahun 2015 sebagai Bihaan Pandey
Penghargaan yang diperoleh :
Colors Golden Petal Awards tahun 2016 kategori Best Debutant Awards atas perannya di Thapki Pyar Ki
Pemeran Lain Serial Drama Thapki :
Monica Khanna pemeran Shraddha
Jaya Bhattacharya pemeran Vasundhara Pandey
Hardik Sangani pemeran Diwakar Mishra
Resham Thakkar pemeran Preeti Pandey
Sheena Bajaj / Alisha Panwar pemeran Aditi Diwakar Mishra
Pooja Sahu pemeran Suman Pandey
Shakti Singh pemeran Krishnakanth Chaturvedi
Prateeksha Lonkar pemeran Poonam Chaturvedi
Jairoop Jeevan pemeran Balvinder Pandey
Ankit Bhardwaj pemeran Sanjay Pandey
Sabina Jat pemeran Kiran Pandey
Sharan Kaur pemeran Sheena
Sekian Info Profil Biodata Pemeran Thapki yang telah di bagikan sekilas info. Tetap ikuti Sekilas info untuk mengetahui info tentang artis kesayangan anda.
0 Response to "Info Profil Biodata Pemain Thapki ANTV"
Post a Comment