Lengkap Profil Para Pemain Aku Jatuh Cinta

Berikut Sekilas Info akan bagikan Info Profil Lengkap Pemeran Aku Jatuh Cinta :

Foto Dinda Kirana
Foto Dinda Kirana

Dinda Kirana Pemeran Kia

Nama Lengkap : Dinda Kirana Sukmawati
Tempat Lahir : Tasikmalaya, Indonesia
Tanggal Lahir : 30 April 1995
Agama : Islam
Ayah  :S.U mardi
Ibu : Lia Priatiningsih
Kakak : Dara Umi Sukmawati
Ibu : Shafira Amalia Sukmawati
Instagram : @dindakirana30
Twitter : @Dindakirana304
Penghargaan : 
  1. FTV Awards tahun 2011 kategori Pemeran Pembantu Wanita Terfavorit 
  2. SCTV Awards tahun 2013 kategori Aktris Utama Paling Ngetop
Dinda Kirana artis yang memulai karirnya saat masih anak-anak. Sinetron yang dibintanginya pertama kali berjudul Wah Cantiknya pada tahun 2001. Dinda Kirana di usianya sekarang yang telah beranjak dewasa semakin sukses dalam karirnya. Dibuktikan dengan banyaknya sinetron, FTV, film dan iklan yang telah dibintanginya juga penghargaan yang diperolehnya. Pada sinetron Aku jatuh Cinta Dinda Kirana berperan sebagai Kia. Kia adalah perempuan yang tinggal desa, saudara sepupu dari Rita.

Foto Nadya Arina
Foto Nadya Arina

Nadya Arina Pemeran Rita

Nama Lengkap : Nadya Arina Pramudita
Tempat Lahir : Bogor, Indonesia
Tanggal Lahir : 15-10-1997
Agama : Islam
Film yang dibintangi : 
  1. Magic Hour tahun 2015 sebagai Guweni
Nadya Arina memulai debutnya dengan bermain FTV pada tahun 2014. Kemudian berkembang ke dunia sinetron dengan bermain sebagai Wulan pada sinetron berjudul Cantik-Cantik Magic tahun 2015. Nadya Arina juga berkesempatan bermain dalam film pertamanya yang berjudul Magic Hour tahun 2015 ia berperan sebagai Guweni. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Nadya Arina berperan sebagai Rita. Rita adalah kekasih dari Wisnu yang tidak direstui oleh orang tua wisnu, anak dari Bapak Wijaya, adik dari Alex.

Foto Eza Gionino
Foto Eza Gionino

Eza Gionino Pemeran Wisnu

Nama Lengkap : Muhammad Eza Pahlevi
Tempat Lahir : Samarinda, Kalimantan Timur
Tanggal Lahir : 10-05-1990
Agama : Islam
Orang Tua : Ruch Gaya
Twitter : @ezagionino_real
Penghargaan yang diperoleh : 
  1. SCTV Awards tahun 2013 kategori Aktor Utama Paling Ngetop
Eza Gionino aktor ini memulai karirnya melalalui acara coverboy. Pada tahun 2006 karirnya berkembang ke dunia akting dengan bermain di sinetron berjudul Idola. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Eza Gionino berakting sebagai Wisnu, Wisnu merupakan kekasih dari Rita yang tidak disetujui orang tua wisnu karena status keluarga. Wisnu adalah anak dari bapak Gunawan.

Foto Yunita Siregar
Foto Yunita Siregar

Yunita Siregar Pemeran Nayli

Nama Lengkap : Yunita Siregar
Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia
Tanggal Lahir : 19 Juni 1994
Agama : Islam
Ayah : Marihot Siregar (alm)
Ibu : Sofia (alm)
Pendidikan : Universitas Indonesia
Instagram : yunitasiregar
Film yang dibintangi : 
  1. London Love Story
  2. Sinetron yang dibintangi : 
  3. Love In Paris tahun 2012 sebagai Aqilla
  4. Diam-Diam Suka tahun 2013 sebagai Chelsea
  5. Elang tahun 2014 sebagai Tiara
  6. High School Love Story tahun 2015 sebagai Kendy
  7. Elif Indonesia tahun 2016 sebagai Iis
  8. Aku Jatuh Cinta tahun 2016 sebagai Naily
Yunita Siregar merupakan artis yang berasal dari Indonesia yang memulai debutnya lewat sinetron  Love In Paris pada tahun 2012. Yunita Siregar memulai karirnya saat memenangkan Go Girl Teen Magazines tahun 2010 yang membuatnya mendapatkan tawaran bermain di sinetron Love In Paris. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Yunita Siregar berperan sebagai Nayli, Nayli merupakan putri dari keluarga kaya yang dijodohkan dengan Wisnu oleh ayah Wisnu bapak Gunawan.

Foto Rendy Kjaernett
Foto Rendy Kjaernett

Rendy Kjarnett Pemeran Alex

Nama Lengkap : Rendy Kjarnett
Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia
Tanggal Lahir : 1 Juli 1988
Agama : Kristen Protestan
Ayah : Ernest Kjaernett
Ibu : Retno
Pendidikan : London School Of Public Relation
Instagram : @rendykjaernett1

Rendy Kjarnett aktor Indonesia ini memulai karir artisnya pada tahun 2008 sebagai model majalah. Kemudian Rendy Kjarnett merambah ke dunia akting dengan bermain sebagai pemeran pendukung di sinetron Safa dan Marwah tahun 2009. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Rendy Kjarnett berperan sebagai Alex, Alex merupakan kakak dari Rita dan anak dari bapak Wijaya.

Foto Rendy Jhon
Foto Rendy Jhon

Rendy Jhon Pemeran Dimas

Nama Lengkap : Rendy Jhon
Tempat Lahir : Medan, Indonesia
Tanggal Lahir : 1 Desember 1993
Agama : Islam
Twitter : @rendijhonp
Sinetron yang dibintangi : 
  1. Tendangan Si Madun tahun 2012 sebagai Arry
  2. Diam-Diam Suka tahun 2013 sebagai Agha
  3. Aku Jatuh Cinta tahun 2016 sebagai Dimas
Rendy Jhon merupakan aktor Indonesia yang memulai karir dari model ia bergabung dengan Agency Model Online Management pada tahun 2007. Sinetron pertama yang dibintanginya adalah Tendangan Si Madun pada tahun 2012. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Rendy Jhon berperan sebagai Dimas, Dimas satu kampus dengan Kia, saat kia ingin terjun dari jembatan karena cintanya di tolak oleh laki-laki Dimas menolong kia saat hampir jatuh.

Foto Joanna Alexandra
Foto Joanna Alexandra

Joana Alexandra Pemeran Ratu

Nama Lengkap : Alexandra Arimbi Joanna
Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia
Tanggal Lahir : 23 April 1987
Agama : -
Suami : Raditya Oloan Pangabean
Anak : Zuriel Paris Jedidiah, Zeraiah Moria Phinehas, Zoe Havilah Salajena
Ayah : Jafrey Kaerupan
Ibu : Nina Larasati
Instagram : @joannaalexandra

Joana Alexandra artis asal Indonesia ini memulai karirnya sebagai model atas tawaran dari Adjie Notonegoro pada tahun 2002. Karirnya pun merambah ke dunia akting dengan membintangi sinetron berjudul Si Bajaj. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Joana Alexandra berperan sebagai Ratu, Ratu adalah saudara dari Wisnu. 

Foto Rahman Yakob
Foto Rahman Yakob

Rahman Yacob Pemeran Bapak Wijaya

Nama Lengkap : Rahman Yacob
Tempat Lahir : Kaliandra, Indonesia
Tanggal Lahir : 17 Febuari 1959
Agama : Islam 
Pendidikan : S2 Institut Kesenian Jakarta
film yang dibintangi : 
Badut-Badut Kota tahun 1993
Janus Prajurit Terakhir tahun 2003
Ai Lop Yu Pul tahun 2009
Cinta Suci Zahrana tahun 2012
Sinetron yang dibintangi : 
  1. Alfabet tahun 2015
  2. Aku Jatuh Cinta tahun 2016
Rahman Yacob aktor senior dari Indonesia yang memulai karir beraktingnya pada tahun 1993, bermain pada film yang berjudul Badut-badut Kota. Selain berakting Rahman Yacob juga merupakan staff pengajar di jurusan teater di Fakultas Seni Pertunjukan IKJ. Pada sinetron Aku Jatuh Cinta Rahman Yacob berperan sebagai bapak Wijaya, Wijaya merupakan ayah dari Rita dan Alex, bekerja di perusahaan milik ayah wisnu (bapak gunawan).

Foto Surya Saputra
Foto Surya Saputra

Surya Saputra Pemeran Bapak Gunawan

Nama Lengkap : Surya Saputra
Tempat Lahir : Jakarta, Indonesia
Tanggal Lahir : 5 Juli 1969
Agama : Islam
Istri : Dewi Sandra (2000-2005), Cynthia Lamusu (2008-sekarang)
Ayah : Eddy Suherman
Ibu : Linda Lolita Husein
Twitter : @suryasaputra507
Penghargaan : 
  1. Festival Film Indonesia tahun 2004 kategori Pemeran Pendukung Pria Terbaik
  2. MTV Indonesia Movie Awards tahun 2004 kategori Most Favorite Supporting Actor
  3. Festival Film Jakarta tahun 2006 kategori Pemeran Utama Pria Terpuji
  4. Festival Film Bandung tahun 2012 kategori Pemeran Pembantu Pria Terpuji
  5. Festival Film Indonesia tahun 2014 kategori Pemeran Utama Pria FTV Terbaik
Surya Saputra merupakan aktor Indonesia yang memulai mengenal dunia film sejak balita, film yang dimaninkannya berjudul Sejuta Serat Sutra. Setelah beranjak dewasa Surya Saputra memulai karirnya dengan bernyanyi, Surya Saputra tergabung dalam grup band Cool Colors.

Surya Saputra kemudian mulai kedunia akting lagi pada tahun 1998 bermain dalam sinetron Cerita Cinta ia berperan sebagai Igo. Pada Serial Aku Jatuh Cinta Surya Saputra berperan sebagai bapak Gunawan, Bp Gunawan adalah ayah dari Wisnu, seorang pengusaha sukses, Bos dari bapak Wijaya.

Demikian Sekilas Info pemeran Aku Jatuh Cinta yang dibagikan Sekilas Info, tetap ikuti Sekilas Info untuk mengetahui info selebritis kesukaan anda. Baca juga : Pemain Ranveer dan Ishani SCTV

0 Response to "Lengkap Profil Para Pemain Aku Jatuh Cinta"

Post a Comment